Di GIIAS Surabaya pengunjung dapat melakukan test drive mobil baru yang dipamerkan sekaligus juga untuk menguji tingkat kenyamanan, fitur, teknologi dan aspek-aspek lainnya dari kendaraan yang telah disiapkan dengan rute yang mengelilingi area pameran GIIAS 2015 di Grand City Convex Surabaya. (Foto-foto: Markus Deni Kuncoro – GAIKINDO News)